JDownloader

Download cepat dengan JDownloader
Berikut Kelebihan – kelebihan yang dimiliki oleh jDownloader :
* dapat digunakan pada Windows, Linux, Mac,dan lain – lain
* Dapat Mendownload beberapa file sekaligus
* Mendownload lebih cepat dengan menggunakan connection lebih dari satu
* Dapat langsung secara otomatis meng-extract (kecuali yang menggunakan password list search) (Rar archives)
*  Sekitar 110 Hoster dan lebih dari 300 mendekripsi plug-in
* Berhubungan kembali dengan JDLiveHeaderScripts: (didukung  dengan 1400 jenis router )
* Terpadu paket manager untuk modultambahanBeberapa add-ons jDownloader yang bermanfaat:
* JDTray Icon Light
Untuk menampilkan icon jDownloader di system tray supaya ga menuh-menuhin taskbar kita.
* JD Scheduler
Beberapa jadwal pengunduhan dapat kita tentukan dengan add-on ini, seperti:
* Dapat memulai dan memberhentikan downloads
* Dapat membatasi kecepatan download agar tidak memakan banyak speed untuk download
* Memboleh kan atau membatalkan connection
* JD HJMerge
Bila files yang kita unduh merupakan kumpulan dari split files, maka add-on ini dapat bekerja bersama dengan JD unrar untuk menggabungkan pecahan-pecahan files tersebut. Pengaturan untuk menghapus files hasil unduhan secara otomatis setelah selesai diekstrakpun sangat berguna untuk menghemat ruang hardisk kita!
* JD Unrar
Add-on ini berguna untuk mengekstrak files hasil unduhan kita secara otomatis. Kita juga bisa menambahkan daftar password apa saja yang diperlukan untuk mengekstrak files hasil unduhan kita!
* JD Shutdown
Berguna untuk menentukan kondisi komputer kita setelah jDownloader selesai menunaikan tugasnya, seperti Standby, Hibernate, atau Shutdown (sejauh ini berfungsi di Windows).

Official Web: jdownloader.com

Komentar

Postingan Populer